Sebuah kotak air berbentuk kubus dengan panjang rusuk 60 cm, ke dalamnya dimasukkan air 1/3 bagian. Volume air dalam wadah kubus tersebut adalah ...liter.
Jawab:
72 liter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1/3 x volume kubus
1/3 x 60 x 60 x 60
= 72.000 cm3
= 72 liter
Diketahui :
rusuk = 60 cm
dimasukkan air = ⅓ bagian
Ditanya :
volume ... ?
Jawaban:
v = ⅓ × r³
= ⅓ × 60³
= ⅓ × 216.000
= 72.000 cm³
= 72 dm³/liter